Posted by : Unknown
Tuesday, March 14, 2017
Instalasi Icecast
Pengertian
Icecast merupakan proyek media streaming dirilis sebagai software gratis yang dijalankan oleh Xiph.org Foundation. Hal ini juga mengacu khusus untuk program server yang merupakan bagian dari proyek. Icecast diciptakan pada Desember 1998 / Januari 1999 oleh Jack Moffitt dan Barath Raghavan untuk memberikan open source audio server streaming yang dimana siapa pun bisa memodifikasi, penggunaan, dan bermain-main dengan software ini. Versi 2 dari icecast dimulai pada tahun 2001, menulis ulang ground-up yang bertujuan sebagai dukungan multi-format (awalnya menargetkan Ogg Vorbis) dan skalabilitas; rewrite ini dirilis pada Januari 2004
Langka-langkah
- Remote server anda terlebih dahulu dengan perintah 'ssh hostname_server@ip_server' pastikan anda telah memiliki aplikasi openssh jika belim tau caranya anda bisa melihatnya disini.
- Setelah itu silakan anda menginstall icecast dengan perintah 'apt-get install ice-cast2'
- Selanjutnya pada Configure Icecast pilih 'yes'
- Lalu setelah itu masukan hostname icecast2 anda jika sudah tekan tab=>ok
- Setelah itu isikan password untuk source, relay, dan administrator.
- Setelah itu edit '/etc/icecast2/icecast.xml' dengan perintah di bawah ini dengan perintah seperti dibawah ini
- Tekan 'ctrl+w' untuk perintah pencarian cari 'hackme' lalu ubah dengan password yang telah kita berikan tadi
- Setelah itu tekan 'ctrl+x' tekan'y' enter. Lalu edit juga '/etc/default/icecast2/' dengan perintah berikut.
- Lalu ubah 'enable=false' menjadi 'enable=true'
- Setelah itu save dan keluar lalu restar icecast dengan perintah 'service icecast restart' / '/etc/init.d/icecast2 restart'
- Buka browser ketik http://IP_SERVER:8000